Selasa, 16 Agustus 2011

Tips Meningkatkan Kecepatan Browser Mozilla Firefox

Hallo sahabat remix-7 sekalian,. kali ini saya akan membagikan sebuah Tips sederhana untuk meningkatkan kecepatan mozilla firefox. Tips Meningkatkan Kecepatan Browser Mozilla Firefox ini diharapkan dapat meningkatkan kecepatan dari mozilla  teman-teman sekalian dan tentunya yang menggunakan browser mozilla firefox. berikut adalah langkah-langkah sederhana Meningkatkan Kecepatan Browser Mozilla Firefox :





  1. Buka Mozilla Firefox Anda.
  2. Pada address bar ketik about:config dan klik enter. Jika keluar tombol I’ll be careful, I promise! klik aja.
  3. Klik kanan di layar Firefox , dimana saja di bawah Preference Name, kemudian arahkan mouse pada new lalu klik integer.
  4. Pada kotak dialog New integer value – Enter the preference name isi dengan nglayout.initialpaint.delay. lalu saat kotak dialog lain muncul isi nilainya (value) dengan 0 (nol).
  5. Pada Filter Bar (Filter:) letaknya ada di bawah tab yg Anda buka ketik pipelining.
  6. Klik dua kali  pada tulisan network.http.pipelining agar settingannya berubah menjadi true.
  7. Lalu klik dua kali  pada network.http.pipelining.maxrequests setelah keluar kotak dialognya isi dengan nilai 10 hingga 30. Untuk lebih maksimal sebaiknya diisi dengan 30.
  8. Restart mozilla anda dan lihat perubahannya :-).
Demikanlah Tips kali ini, semoga bermanfaat buat sahabat sekalian, Wassalam :-).

Artikel Terkait

Tips Meningkatkan Kecepatan Browser Mozilla Firefox
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

9 komentar

COF
16 Agustus 2011 pukul 11.46 delete

Tips yang mantap, browser mozilla firefox bisa lebih ngacir.., terima kasih atas kunjungannya, salam blogger.

Reply
avatar
16 Agustus 2011 pukul 16.22 delete

Aku setelah pake Mozilla 4 dan sekarang 5 kayanya gak pernah nemuin masalah lagi Sob.. cuma pas masih pake 3,6 iya ada masalah kadang hhe... makasih tipsnya... sekalian aku nyetor nih cek di Mbak Sitti ya Sob.. :)

Reply
avatar
16 Agustus 2011 pukul 16.40 delete

thanks buat tipsnya broo... saya juga pengguna browser ini :D

Reply
avatar
16 Agustus 2011 pukul 17.03 delete

terbukti cepat nggak nih sob.. ??? kalo gitu coba dlu aaah... :)

Reply
avatar
16 Agustus 2011 pukul 21.40 delete

@COF : iya sob, dengan tips ini mozilla kita akan lebih ngacir :), terimakasih juga telah berkunjung.

@Ferdinand : sama2 sob, terimakasih atas kunjungannya, saya akan segera meluncur lagi ke blog sobat :D

@Se Avancee: Sama2 gan :D

@Shinobi : untuk saya praktikkan terbukti lebih cepat gan, untuk agan lebih baik coba dipraktikkan dahulu dan lihat hasilnya ;)

Reply
avatar
20 Agustus 2011 pukul 03.19 delete

manta666 gan, skalian kissmanta666 gan, skalian kiss

Reply
avatar
21 Agustus 2011 pukul 19.06 delete

mau nanya nih sob...
itu knp yaa.. tiap 20-30 menit firefox saia selalu hang sekitar kurang lbh 1 menit.. trus 20-30 menit hang lagi kurang lebih 1 menit.. dan seterusnya...

itu kenapa ya sob...??? saia pake mozilla firefox 6

Reply
avatar
23 Agustus 2011 pukul 06.01 delete

@Shinobi Blog : Saya juga pernah mengalami hal ini sob waktu upgrade dari 4 ke firefox 5, namun waktu itu solusinya saya uninstal dulu firefoxnya,. kemudian instal ulang firefox terbarunya (6),. klo langsung diupgrade tanpa instal ulang bisa hang seperti yang sob katakan,. mungkin ada fitur sebelumnya yang tidak compitable dengan yang baru,..

Reply
avatar
23 Agustus 2011 pukul 10.33 delete

ooo.. jadi solusinya haruz di instal ulang ya sob ??..

makasih sob..

Reply
avatar

Tinggalkan Jejak, Meriahkan Berkomentar secara sopan :-)
Memasukkan link ke dalam komentar adalah SPAM, maka akan dihapus